Kementerian Perhubungan (Kemenhub) mengonfirmasi bahwa Bandara VVIP di Ibu Kota Nusantara (IKN) hanya ditujukan untuk penerbangan orang-orang penting dan tidak akan melayani penerbangan komersial. Sekretaris Direktur Jenderal Perhubungan Udara Kemenhub, Sigit Hani…